Tag Archives: GSX-S150

Tak hanya menjual produk, Suzuki juga edukasi pelanggannya dengan Safety Riding

motorrio.com –  Meroketnya penjualan motor Suzuki yang ditunjang oleh duo GSX-R150 dan GSX-S150, PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengadakan Safety Riding Training, yang diadakan di Sentul International Karting dan Motorcycle Cirkuit, Jawa Barat pada Kamis, 20 Juli 2017 sebagai bentuk perhatian terhadap keselamatan berkendara dan tanggung jawab sosial.

Continue reading

Advertisement

Ini harga OTR Suzuki GSX-S150 Touring Edition di Surabaya

motorrio.com – Kalau harga OTR Suzuki GSX-S150 Touring Edition di Jakarta 25 juta pas, maka di daerah lain pasti berbeda,tergantung dari besaran pajak yang ditetapkan masing-masing daerah. Bagaimana dengan Surabaya, berapakah harga OTR nya??

Continue reading

Suzuki PAMER GSX-S150, tak ketinggalan GSX-R150 pun ikut City Touring bareng!!

motorrio.com – Acara Suzuki PAMER kemarin Sabtu (13/05) memang dispesialkan bagi GSX-S150, namun owner GSX-R150 tak ketinggalan juga diajak, maklum sodara kembar, kemana-mana maunya bareng 😀
Continue reading

Asyik nih, harga promo Suzuki GSX-R150/ S150 diperpanjang sampai Mei 2017



motorrio.com – Tak sia-sia Suzuki meriset selama empat tahun sebelum akhirnya melaunching Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150 di Indonesia. Dengan keunggulan mesin powerfull dan bobot paling ringan dikelasnya, Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150 menjadi magnet bagi bikers yang mengincar motor sport dan naked 150cc, ditambah dengan harganya yang dibawah 30 juta, dan menjadi satu-satunya di kelasnya.

Continue reading

Wow….1700 bikers bersua di Suzuki Bike Meet 2017 Cisarua Bogor!!

motorrio.com – Aktivitas ‘Suzuki Bike Meet 2017’ selama bulan Maret 2017 mencapai acara pamungkasnya di Gunung Mas, Cisarua, Bogor, Jawa Barat pada tanggal 25 Maret 2017. Dalam acara itu, PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS)  sukses mempertemukan 1.700 bikers pengguna sepeda motor Suzuki berbagai tipe dari generasi lama hingga yang terbaru dimana 300 peserta diantaranya merupakan pengguna Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150.

Continue reading