Category Archives: Community

Setelah Kediri, PCX160 Gen-Z Movement Sambangi SMAN 5 Jember

PCX160 Gen-Z Movement motorrio.com – Setelah Kediri, PCX160 Gen-Z Movement mendatangi SMAN 5 Jember pada Jumat (21/06). Dengan penuh semangat, ratusan siswa SMAN 5 Jember mengikuti kegiatan PCX160 Gen-Z School Movement yang digelar oleh PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim), distributor sepeda motor Honda wilayah Jawa Timur dan NTT. Program ini hadir sebagai wadah edukatif dan kreatif yang tidak hanya mengenalkan pentingnya keselamatan berkendara, tetapi juga mendorong pelajar Gen Z untuk menyalurkan bakat dan ide-idenya secara positif. (21/06)

Continue reading

Honda Premium Matic Day Next Destination : Banyuwangi

Honda Premium Matic Daymotorrio.com – PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim), distributor sepeda motor Honda untuk wilayah Jawa Timur dan Nusa Tenggara Timur, siap menghadirkan gelaran seru bertajuk Honda Premium Matic Day yang akan diselenggarakan pada Sabtu, 21 Juni 2025 di Taman Suropati, Muncar – Banyuwangi.

Continue reading

PCX160 Gen-Z School Movement Hebohkan Ratusan Siswa SMAN 1 Plemahan Kediri

PCX160 Gen-Z School Movement motorrio.com – Rangkaian kegiatan PCX160 Gen-Z School Movement yang digelar oleh PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) pada Kamis, 19 Juni 2025 hebohkan ratusan siswa SMAN 1 Plemahan Kediri. Dengan penuh semangat mereka mengikuti Program edukatif dan inspiratif ini menjadi wadah bagi pelajar Gen Z untuk mengeksplorasi kreativitas sekaligus memahami pentingnya keselamatan berkendara.

Continue reading

Tak Mau Kalah Dari Surabaya, 1000 Riders Parade Vario160 Madiun Ikuti Fun Riding Bareng Isa Bajaj

Parade Vario160 Madiunmotorrio.com – Parade Vario160 Madiun yang dilaksanakan hari ini, Minggu (15/05) berlangsung meriah, dengan 1000 Riders Vario160 yang hadir. Digelar di Halaman Suncity Mall Madiun, Parade Vario160 Madiun dipersembahkan oleh MPM Honda Jatim bersama jaringan dealer Honda di wilayah Madiun, Magetan, Ngawi, dan Ponorogo.

Continue reading

Parade Vario160 Sambangi Madiun, Riding dan Hadiah Seru Menunggu!!

Parade Vario160motorrio.com – Parade Vario160 yang sukses diselenggarakan di Surabaya, bakalan menyambangi warga Madiun, Ponorogo, Magetan, dan Ngawi pada Minggu, 15 Juni 2025, di Halaman Suncity Mall Madiun. Berbagai aktivitas dan hadiah seru menarik bagi para pemilik dan pecinta Honda Vario160.

Continue reading

MPM Berbagi, MPM Honda Jatim Konsisten Berbagi Hewan Kurban Kepada Masyarakat Sekitar

MPM Berbagi motorrio.com – Dalam semangat berbagi dan kepedulian sosial pada momentum Hari Raya Idul Adha, PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim), distributor sepeda motor Honda untuk wilayah Jawa Timur dan Nusa Tenggara Timur (NTT), kembali menyalurkan hewan kurban kepada masyarakat di sekitar area operasional perusahaan.

Continue reading

Mantap nih, MPM Honda Jatim Beri Dukungan Modal Bengkel Dan Pelatihan Kepada Bengkel Bikers Difabel

Bikers Difabelmotorrio.com – PT. MPM Honda Jatim kembali mengadakan MPM Berbagi, dengan sasaran memperluas jangkauan program pemberdayaan ekonomi untuk komunitas difabel dengan memberikan bantuan pengembangan usaha bengkel berupa modal usaha dalam bentuk sparepart dan peralatan (tools) tambahan, serta pelatihan keterampilan teknis.

Continue reading

2.500-an Riders Padati Kota Pahlawan Meriahkan Parade Vario160 Surabaya

Parade Vario 160motorrio.com – Gelaran Parade Vario160 yang berlangsung hari ini (25/5) di Parkir Timur Plaza Surabaya berlangsung meriah! Sekitar 2.500 pecinta Honda Vario 160 dari Surabaya, Sidoarjo, Gresik, dan Mojokerto memadati lokasi untuk dan mengikuti kegiatan city rolling, gathering, plus berbagai hiburan seru oleh PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim), distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim & NTT.

Continue reading

MPM Honda Jatim Adakan Vario Eduride 2025, Edukasi Dan Baksos Komunitas Honda Peringati Hari Pendidikan Nasional

Vario Eduride 2025motorrio.com – PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) bersama 50 komunitas diantaranya Vario Club Surabaya, VIORI Surabaya, dan Honda Vario Club Sidoarjo, yang tergabung dalam Paguyuban Honda Sidoarjo (PHDS Sidoarjo) dan Paguyuban SHC Surabaya, menggelar kegiatan istimewa bertajuk Vario EduRide 2025. Acara yang diselenggarakan untuk memperingati Hari Pendidikan Nasional, dan menjadi bukti nyata kontribusi positif komunitas Honda yang tak hanya gemar berkendara, tetapi juga peduli terhadap edukasi dan aksi sosial.

Continue reading

Vario EduRide 2024: Tak Hanya Have Fun, Bikers Honda Vario Ajak Pelajar Belajar Dan Berbagi Memperingati Hari Pendidikan Nasional

Vario EduRide 2025motorrio.com – Image anak motor yang hanya Have Fun, dolan, mangan, turing, termyata tak selamanya valid. Terbukti pada kegiatan Vario EduRide yang diadakan PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) bersama Paguyuban Honda Malang (PAHAM) dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), kegiatannya juga ada semangat edukasi, keselamatan berkendara, dan aksi sosial.

Continue reading

Yayasan Astra Honda Motor Serahkan Beasiswa Kepada Duta Safety Riding SMK Muhammadiyah 1 Kepanjen

Yayasan Astra Honda Motormotorrio.com – Komitmen dalam mengampanyekan keselamatan berkendara membuahkan hasil bagi para Duta Safety Riding SMK Muhammadiyah 1 Kepanjen. Sebanyak empat siswa bersama guru pembina menerima beasiswa dari Yayasan Astra Honda Motor (Yayasan AHM) sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi mereka dalam menyebarkan edukasi berkendara aman, baik di lingkungan sekolah maupun masyarakat.

Continue reading

Surabaya Siap Diramaikan 5000 Riders Peserta Parade Vario 160!!

Parade Vario 160motorrio.com – Parade Vario 160 edisi 225 bakalan kembali digelar oleh PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim), distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim & NTT, yang bakalan berlangsung pada Minggu, 25 Mei 2025 di Parkir Timur Plaza Surabaya, dan terbuka untuk seluruh pemilik Honda Vario 160 di Jawa Timur, utamanya kota Surabaya, Sidoarjo, Gresik, dan Mojokerto.

Continue reading

MPM Honda Jatim Gelar Sarasehan SMK TSM Honda 2025

MPM Hondamotorrio.com – PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) — distributor sepeda motor Honda untuk wilayah Jawa Timur dan Nusa Tenggara Timur — kembali menggelar Sarasehan SMK TSM Honda, Selasa (30/04), bertempat di MPM Learning Center, Sedati, Sidoarjo (30/04) untuk memperkuat sinergi antara dunia pendidikan dan industri.

Continue reading

MPM Honda Adakan PCX160 Roadsync Fest Di Karangploso Malang

PCX160 Roadsync Festmotorrio.com – Kemeriahan gelaran yang diadakan oleh PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim), distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim & NTT, sukses menyelenggarakan PCX160 Roadsync Fest di Rest Area Karangploso, Malang. Ratusan pengunjung yang datang bisa melihat langsung skutik premium Honda PCX160 serta test ride dan menjajal langsung fitur pintar Honda RoadSync.

Continue reading

Scoopy Retro Vibin 2025, Perererat Ikatan Emosional Honda Scoopy Dengan Konsumen MPM Honda Jatim

Scoopy Retro Vibin 2025motorrio.com – PT Mitra Pinasthika Mustika (MPM Honda Jatim) distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim & NTT menghadirkan “Scoopy Retro Vibin 2025” mulai 21 hingga 27 April 2025 di Plaza Surabaya. Mengusung nuansa retro kekinian, acara ini menyuguhkan berbagai aktivitas seru, promo menarik, dan keterlibatan komunitas pecinta Honda Scoopy sekaligus mengenalkan Honda Scoopy ke generasi muda yang aktif dan stylish, sesuai dengan karakter Honda Scoopy.

Continue reading